
Agro Edu Park Pesantren Yatim di Sukabumi Tempat Berlibur Berbasis Wisata Edukasi Keluarga
Agro Edu Park Pesantren Yatim Sukabumi yang dibangun sejak tahun 2017. Pendirinya Sandi Nopiandi ingin untuk menjadikan pesantren yang mandiri, kreatif, dan inovatif.
[...]