Pantai Sumba Barat Pasir Putih Surga Wisata di NTT
Ada banyak pantai Sumba Barat pasir putih dengan deburan ombak laut biru dan dihiasi sinar matahari tropis. Indah sekali! Sebagian besar pantai masih jarang didatangi wisatawan, sepi, dan masih perawan.…